- Hari Kelima - Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda VIRTUAL Tingkat Nasional 2020
- HARI KEEMPAT Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda VIRTUAL Tingkat Nasional 2020
- HARI KETIGA Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda VIRTUAL Tingkat Nasional 2020
- HARI KEDUA Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda VIRTUAL Tingkat Nasional 2020
- HARI PERTAMA Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda Virtual Tingkat Nasional 2020
Pak Suyanto dan Seni Kerajinan Wayang Golek
Wawancara Suyanto Pengrajin Wayang Golek Bapak Suyanto adalah pengerajin wayang golek yang telah malang-melintang bergerak di belakang seni pertunjukan wayang golek semenjak tahun 1973. Kecintaannya pada wayang dimulai semenjak usia dini. Namun, ketika ia tidak dapat meneruskan ke jenjang sekolah tingkat pertama, Pak Suyanto mulai ‘nyantrik’ dari satu dalang ke dalang yang lain. Perjalanan akhirnya mempertemukan Pak Suyanto dengan maestro wayang golek, Abah Asep Sunandar Sunarya alm. Disanalah Pak Suyanto mendapat gemblengan dan menjadi salah…
SELANJUTNYA