Pak Suyanto dan Seni Kerajinan Wayang Golek

Pak Suyanto dan Seni Kerajinan Wayang Golek

Wawancara Suyanto Pengrajin Wayang Golek Bapak Suyanto adalah pengerajin wayang golek yang telah malang-melintang bergerak di belakang seni pertunjukan wayang golek semenjak tahun 1973. Kecintaannya pada wayang dimulai semenjak usia dini. Namun, ketika ia tidak dapat meneruskan ke jenjang sekolah tingkat pertama, Pak Suyanto mulai ‘nyantrik’ dari satu dalang ke dalang yang lain. Perjalanan akhirnya mempertemukan Pak Suyanto dengan maestro wayang golek, Abah Asep Sunandar Sunarya alm. Disanalah Pak Suyanto mendapat gemblengan dan menjadi salah…

Share Button
SELANJUTNYA

Bima Arya dan Penampilannya yang Menawan

Bima Arya dan Penampilannya yang Menawan

Menawan. Kalimat ini rasanya tak berlebihan untuk mengapresiasi penampilan Bima Arya, dalang anak perwakilan PEPADI Jawa Barat (Bogor) yang berkesempatan menggelar pertunjukan wayang golek-nya di hari terakhir (20/11/2016) Festival Dalang Bocah yang diselenggarakan di Museum Wayang Kota Tua Jakarta. Memang, penampilan bocah kelahiran Bogor, 8 Mei 2003 ini bukanlah yang pertama pada ajang festival dalang bocah yang diselenggarakan PEPADI. Namun justru, menilik penampilan silam Bima Arya, terasa ada begitu banyak peningkatan pada penampilannya kali ini….

Share Button
SELANJUTNYA

Den Gala dan Ajen Seni Budaya

Den Gala dan Ajen Seni Budaya

Wawancara dengan Den Gala, #DalangMuda asal Bogor, di Festival #DalangMuda 2016 Den Gala, sudah tentu bukan aktor Ganteng Ganteng Serigala. Sebab Den Gala ada dalang wayang golek asal Bogor. Meski bertampang rocker, dalang muda ini punya pesan bijak buat kita semua. Katanya, “seni dan budaya merupakan barometer kebangsaan, akan luhung bangsanya kalau ajen atau penghargaan seni dan budayanya berjalan. Sebaliknya, kalau ajen atau penghargaan akan seni dan budayanya hancur, maka akan hancur pula bangsanya.” Jadi,…

Share Button
SELANJUTNYA

Berapa Lama Lagi Wayang Akan Bertahan?

Berapa Lama Lagi Wayang Akan Bertahan?

Generasi Awkarin, Wayang dan Bayang-Bayang Kegemilangan Masa Silam Keramaian menyeruak di seputar Museum Wayang dan Museum Seni & Keramik si pelataran Kota Tua, Jakarta. Rupa-rupanya, Festival Dalang Bocah dan Dalang Muda 2016, tengah berlangsung di lokasi tersebut. Ibu Susanti, yang jauh-jauh datang dari Cisarua, Bogor, untuk membawa murid-muridnya study tour sangat menikmati pagelaran yang ada.

Share Button
SELANJUTNYA